Image

Oleh: Disparpora Subang, 2024-06-13

RUMAH MAKAN ALAM SARI

Pesona Subang -> RUMAH MAKAN ALAM SARI

RUMAH MAKAN ALAM SARI KALIJATI 

Rumah Makan Alam sari Kalijati terletak di jl. Raya Kalijati (kebun karet) Desa Marengmang kec. kalijati kab. Subang.Restoran keluarga dengan sajian citarasa Nusantara dan sunda terlengkap dan terpercaya sejak 1989 dalam nuasa asri, nyaman dan teduh. Rumah makan ini berdiri sejak tahun 1989.Rumah makan alam sari yang berfungsi tidak hanya rumah makan, namun juga bisa dijadikan tempat untuk menggelar Resepsi,arisan,pertemuan keluarga dan sebagainya. Dan rumah makan alam sari kalijati ini selalu di penuhi oleh pengunjung terutama saat jam makan siang maupun makan malam, Dan Rumah makan alam sari kalijati merupakan langgana para pejabat subang untuk menggelar rapat dan acara lainya. 

Reservasi

Lokasi


 

 

 

 

 

 

Tags: inspirasi-seru,wisata-kuliner



Loading...